Tafsir Al-Qur'an Surah At-Tin Ayat 4

Tafsir Al-Qur'an Surah At-Tin Ayat 4

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيمِ


لَقَدْ خَلَقْنَا الْاِنْسَانَ فِيْٓ اَحْسَنِ تَقْوِيْمٍۖ ﴿٤

laqad khalaqnal-insāna fī aḥsani taqwīm

Sungguh, Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya,


Tafsir Ibnu Katsir

Tafsir Surah At-Tin Ayat: 4
*Dan inilah subjek sumpahnya, yaitu bahwa Allahﷻ telah menciptakan manusia dalam bentuk yang paling baik dan rupa yang paling sempurna, tegak jalannya dan sempurna, lagi baik semua anggota tubuhnya.


Tafsir Jalalain  Tafsir Muyassar